30Oct

5 Tips Jitu Agar Tetap Bahagia Selama Bekerja

Sering merasa lelah, tidak bersemangat, dan malas dalam bekerja? Bisa jadi karena Anda tidak bahagia dengan pekerjaan itu. Faktornya ada banyak sekali, mulai dari lingkungan kerja, teman kerja, atasan, waktu kerja, masalah kesejahteraan (gaji), dan sebagainya. Menurut penelitian, ada korelasi yang tinggi antara ketidakbahagiaan dengan penurunan produktivitas dalam bekerja. Anda tidak mau hal tersebut terjadi […]

READMORE
21Oct

5 Tips Menjaga Work-Life Balance Selama Pandemi

Sejak pandemi menyerang, kesehatan mental jadi sangat rentan terganggu. Keharusan untuk bekerja dari rumah, melakukan phyisical distancing, dan berkutat dengan rutinitas yang itu-itu saja pun secara tidak langsung memengaruhi work-life balance kita. Jika terjadi berlarut-larut, hal tersebut akan berdampak pada produktivitas Anda jangka panjang. Lantas, bagaimana sih caranya agar work-life balance tetap terjaga selama pandemi? […]

READMORE
16Oct

Tetap Produktif Saat WFH dengan 5 Tips Berikut

Pandemi COVID-19 mengharuskan kita untuk bekerja dari rumah. Meski terkesan mudah, ternyata WFH memiliki tantangan tersendiri, lho, terutama bagi mereka yang sudah berkeluarga dan memiliki anak. Selain memanajemen waktu dengan baik, ada beberapa tips bermanfaat yang bisa Anda terapkan agar tetap produktif selama WFH. 1.     Pisahkan Workstation dari Kamar Kasur biasanya jadi godaan terbesar selama […]

READMORE
28Jul

Bila Bulan Madu Bekerja dari Rumah Mulai Terasa Basi!

Bulan madu bekerja dari rumah mulai terasa melelahkan bagi sebagian besar orang, seraya memasuki bulan ke-5 bekerja sepenuh waktu dari rumah. Sebelum pandemi covid 19, hanya sebagian kecil orang yang bekerja dari rumah. Tiba-tiba sebagian besar dari kita harus bekerja sepanjang waktu dan setiap hari dari rumah dan kebanyakan tidak siap. Ketidaktersediaan fasilitas pendukung kerja […]

READMORE
22Jun

Kembali ke Tempat Kerja Pasca Pandemi dengan Aman!

Sebelum pandemi COVID-19, tempat kerja yang kekinian adalah tempat kerja yang menyediakan infrastruktur yang dibutuhkan untuk berkolaborasi, berkonsentrasi dan membina hubungan yang memungkinkan setiap karyawan untuk mencapai lebih banyak. Setelah pandemi COVID-19 terjadi dan ekonomi kembali dibuka, pengendalian infeksi di tempat kerja menjadi prioritas utama. Mengapa hal ini penting? Keselamatan dan kesejahteraan karyawan haruslah yang […]

READMORE
08Apr

Lakukan 5 Hal Ini Saat Bekerja dari Rumah

Setelah merebaknya pandemi covid 19 di Indonesia, bekerja dari rumah menjadi hal yang umum dilakukan para karyawan. Tom Popomaronis, seorang pakar pemasaran dan kepemimpinan yang telah lebih dari 10 tahun bekerja dari rumah, berbagi tips tentang 5 hal yang dapat dilakukan saat bekerja dari rumah agar memberikan hasil yang maksimal : Memakai pakaian profesional akan […]

READMORE
03Mar

Hadirkan Kenyamanan Rumah di Kantor Anda melalui Desain Industrial

Workstation Series: VINOTI Industrial / Chair: VINOTI X-Mesh MB / Location: Sotis Group Beberapa tahun belakangan ini, tema desain industrial telah menjadi semakin populer. Tema desain ini tidak hanya diterapkan di rumah tinggal tetapi juga di tempat-tempat bisnis seperti cafe, restaurant dan bahkan perkantoran. Perpaduan pesona dunia kuno dengan kemegahan modern yang menjadi tema inti […]

READMORE